Menurut Simanjuntak (2015), ada berbagai metode yang dapat
digunakan untuk budaya kerja dan pengembangan dan pada dasarnya
dapat dikelompokkan ke dalam dua kelompok yaitu on the job training
dan off the job training.
1) On the job training (Latihan Sambil Bekerja).
On the job training meliputi semua upaya melatih karyawan untuk
mempelajari suatu pekerjaan sambil mengerjakannya di tempat kerja
yang sesungguhnya. On the job training, meliputi beberapa program
yaitu:
a) Program magang, menggabungkan budaya kerja dan
pengembangan pada pekerjaan dengan instruksi yang didapatkan
dari ruang kelas.
b) Rotasi pekerjaan, karyawan berpindah dari satu jenis pekerjaan ke
jenis pekerjaan lain dalam jangka waktu yang direncanakan.
c) Coaching, yaitu teknik pengembangan yang dilakukan dengan
praktik langsung dengan orang yang sudah berpengalaman atau
atasan yang dilatih.
2) Off the job training (Latihan di Luar Jam Bekerja).
Budaya kerja dan pengembangan dilaksanakan pada lokasi terpisah
dengan tempat kerja.
Minggu, 26 Maret 2023
Metode Budaya kerja
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar