Rabu, 04 Mei 2022

Komponen Manajemen Strategik (skripsi tesis dan disertasi)

Dalam proses mencapai tujuan perusahaan yang telah ditetapkan, manajemen perlu memperhatikan dua faktor pokok yakni faktor eksternal yang tidak terkontrol oleh perusahaan dan faktor internal yang sepenuhnya berada dalam kendali perusahaan. Faktor eksternal merupakan lingkungan bisnis yang mecangkup operasi perusahaan yang memunculkan peluang (opportunities) dan ancaman (threats) bisnis. Faktor internal perusahaan dapat mengidentifikasi kekuatan (strengths) dan kelemahan (weaknesses) yang dimiliki.(Muhammad Suwarso, 2017:25).

Tidak ada komentar: