Tingkat konsentrasi merupakan indikator dari struktur pasar.Apabilatingkat konsentrasi dalam suatu industri tinggi, maka tingkat persaingan antarperusahaan dalam industri tersebut rendah, dengan demikian struktur pasarnyamengarah ke bentuk monopoli.Sebaliknya, apabila tingkat konsentrasinya rendahmaka struktur pasarnya mengarah ke bentuk oligopoly karena tingkat persainganantar perusahaan dalam industrinya semakin tampak. (Naylah, 2010)Konsentrasi merupakan kombinasi pangsa pasar dari perusahaan-perusahaan‘oligopolis’dimanamerekamenyadariadanyasalingketergantungan.Kelompokperusahaanterdiridari2sampai8perusahaan.Kombinasi pangsa pasar mereka membentuk suatu tingkat konsentrasidalam pasar (Jaya, 1993).Antara tingkat konsentrasi dengan penghasilan terdapat tingkat korelasiyang rendah.Returnrata-rata industri yang terkonsentrasi adalah lebih tinggidaripada penghasilan industri yang kurang terkonsentrasi. Hubungan antarakonsentrasi terhadap keuntungan mungkin akan terjadi. Rasio konsentrasi tertentudapatmenggambarkansuaturagamstrukturinternaldanderajatketergantungan.Secara kausal konsentrasi menjadi penting karena merupakanelemen penting struktur pasar.Konsentrasi dapat menghasilkan suatu bentukindustri yang secara rasio dapat diterima.Kerjasama perusahaan sangat berkaitan erat dengan konsentrasi.Konsentrasi pasar yang tinggi akan melahirkan banyak kolusi, karena adanya duaalasan utama. Pertama, kolusi lebih mudah dilakukan apabila hanya sedikit perusahaan yang mengawasi bagian terbesar pasar, perilaku harga perusahaandisekitarnya itu hanya sedikit mempengaruhi pangsa pasar perusahaan terkemuka.Kedua, pemotongan harga yang dilakukan oleh suatu perusahaan secara sepihakakan lebih mudah ditemukan dan dikenai sangsi (Jaya, 1993)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar