Job Safety Analysis (JSA) adalah kegiatan pemeriksaan
sistematis pekerjaan, yang bertujuan untukmengidentifikasi bahaya,
menilai tingkat risiko dan mengevaluasi langkah-langkah yang telah
dilakukan untuk megendalikan risiko. Dimana JSA ini berfokus pada
hubungan antara pekerja, tugas atau pekerjaan, peralatan dan
lingkungan kerja.
Hal ini sejalan dengan pendekatan sebab kecelakaan yang
bermula dari adanya tindakan tidak aman saat melakukan suatu
aktivitas. Oleh karena itu dengan melakukan identifikasi bahaya
pada setiap jenis pekerjaan dapat dilakukan dengan langkah
pencegahan yang tepat dan efektif
Tidak ada komentar:
Posting Komentar