Rabu, 14 Juni 2023

Mekanisme Bonus

MenurutSuryatiningsih (2008)mengemukakan pendapat bahwa“mekanisme bonus adalah komponen penghitungan besarnyajumlah bonus yang diberikan oleh pemilik perusahaan atau para pemegang saham melalui RUPS kepada anggota direksi yang dianggap mempunyai kinerja baik.”“Mekanisme bonus merupakan salah satu strategi yang tujuannya untuk memberikan penghargaan manajemen dengan melihat laba perusahaan secara keseluruhan. Karena sebagai akibat dari adanya praktik transfer pricingmaka tidak menutup kemungkinan akan terjaadi kerugian pada salah satu divisi atau subunit”(Hartati dkk, 2014). Menurut Horngren (2008) menyatakan bahwa“ kompensasi bonus dilihat berdasarkan tim bervariasi di berbagai divisi dalam satu organisasi. Sebagai tim perusahaan maka harus bersedia untuk saling membantu. Adanya bonus pada suatu perusahaan akan menciptakan suasana dalam berkerja semakin kondusif dan mendorong perusahaan mencapai tujuan dari suatu perusahaan. Sehingga manajemen akan terdorong meningkatkan kinerja disuatu perusahaan tersebut.
 
 
 

Tidak ada komentar: