Selasa, 20 Desember 2022
Faktor –Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Karyawan (skripsi, tesis, dan disertasi)
Faktor –faktor yang dapat mempengaruhi kinerja adalah pengetahuan pekerja, kualitas dan kuantitas output, kepemimpinan, kerja sama (Zameer et al., 2014). Sedangkan menurut Suprihati (2014) ada beberpa faktor yang dapat mempengaruhi kinerja karyawan, yaitu adanya diklat, insentif, dan lingkungan kerja.Nugroho (2006) menyatakan bahwa faktor yang mempengaruhi kinerja karyawan adalah budaya organisasi dan kepemimpinan. Boxall dan Purcell (2003: 20) mengamati bahwa menurut model AMO orang akan berkinerja baik ketika: (1) Mereka dapatmelakukannya (kemampuan); (2) Mereka memiliki motivasi untuk melakukannya; (3) Lingkungan kerja mereka menyediakan dukungan yang diperlukan dan jalan untuk berekspresi (kesempatan untuk berpartisipasi)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar