SistemInformasiAkuntansu (SIA)adalahsebuah sistem informasi yangmenangani segala sesuatu yang berkenaan dengan Akuntansi.Akuntansisendiri sebenarnya adalah sebuah sistem informasi. Fungsi penting yangdibentuk SIA pada sebuah organisasi antara lain:1.Mengumpulkan dan menyimpan data tentang aktivitas dan transaksi.2.Memproses data menjadi informasi yang dapat digunakan dalamproses pengambilan keputusan.3.Melakukan kontrol secara tepat terhadap aset organisasi. (Hanif danRahaningsih, 2012 : 32)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar