Senin, 28 Juni 2021
Tolak Ukur Website (skripsi dan tesis)
Berikut ini merupakan beberapa bagian yang penting untuk
diperhatikan atau digunakan sebagai tolak ukur dalam sebuah website. Beberapa
diantaranya adalah:
a. Website Security
Thamizhvanan dan Xavier (2012, p. 26) memiliki pandangan bahwa
kepercayaan secara online memiliki dampak yang signifikan terhadap variabel
niat beli ulang pelanggan. Keamanan dalam sebuah online travel agent maupun
di toko online lainnya merupakan hal yang sangat penting. Perusahaan harus
menghargai privasi dari pelanggan tersebut dan memberikan rasa aman kepada
konsumen dalam bertransaksi online.
b. Website Reliability
Wolfinbarger dan Gilly (2003) dikutip dalam Paul dan Suri (2013)
menyatakan pendapatnya terhadap kehandalan bahwa, kehandalan seperti yang
tergabung dalam skala eTailQ (SERVQUAL), dimana SERVQUAL melibatkan
konsistensi kinerja dan kehandalan. Maka, hal ini menandakan website reliability
dapat kita ukur melalui kinerja dan kehandalan website dalam memberikan
pelayanan bagi konsumennya.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar