“Proses manajemen pemasaran merupakan (1) perencanaan aktivitas
pemasaran, (2) pengarahan implementasi rencana-rencana tersebut, dan (3)
pengelolaaan rencana-rencana tersebut. Perencanaan, implementasi, dan
pengelolaan merupakan tugas-tugas dasar seorang manajer. Dalam tugas
perencanaan, manajer menentukan panduan untuk implementasi dan menentukan
hasil-hasil yang diharapkan. Mereka menggunakan hasil-hasil yang diharapkan ini
dalam tugas pengawasan untuk menentukan apakah segala sesuatunya berjalan
dengan baik. Kaitan dari tugas pengelolaan ke tugas perencanaan sangat penting.
Masukkan ini sering kali mengarah pada perubahan rencana atau rencana baru.
Lebih ringkasnya akan disajikan dalam gambar berikut”. (Cannon et al, 2009 : 40)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar