Selasa, 24 September 2019

Teori Portofolio Markowitz (skripsi dan tesis)

Harry Markowitz adalah salah seorang pakar dalam bidang manajemen
investasi. Teorinya tentang diversifikasi investasi sangat terkenal, yaitu “Don’t
put all your eggs in one baskets (jangan meletakkan telur pada satu keranjang,
tapi letakkanlah pada lebih dari satu keranjang)”. Konsep teori ini dikenal
dengan istilah diversifikasi investasi atau melakukan investasi yang sifatnya tidak terpusat pada satu bidang saja, tapi lebih dari satu bidang dan tidak dilakukan searah. Markowitz juga menyarankan bahwa portofolio efisien (efficient portofolio) sangat perlu diterapkan. Portofolio efisien yang dimaksud Markowitz adalah melihat pada tingkat imbal hasil (return) paling tinggi yang
mampu untuk dikembalikan (Fahmi, 2015: 57)

Tidak ada komentar: