Antibiotik (Anti =
lawan, bios = hidup) adalah zat-zat kimia yang dihasilkan oleh fungi atau bakteri,
yang memiliki khasiat mematikan atau menghambat pertumbuhan kuman, sedangkan
toksisitasnya bagi manusia relatif kecil (Tjay dan Kirana 2007).
Obat yang digunakan
untuk membasmi mikroba, penyebab infeksi pada manusia, ditentukan harus
memiliki sifat toksisitas selektif mungkin.Artinya, obat tersebut haruslah
bersifat sangat toksik untuk mikroba, tetapi relatif tidak toksik untuk hospes
(Gunawan 2007).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar