Sabtu, 18 Desember 2021

Definisi Laporan Laba Rugi Definisi Laporan Laba Rugi


Menurut Munawir (2002), laporan laba rugi adalah
suatu laporan yang sistematis tentang penghasilan, biaya, laba
rugi yang diperoleh oleh suatu perusahaan selama periode
tertentu. Sedangkan menurut Dunia (2013), laporan laba rugi
adalah ikhtisar dari pendapatan dan beban-beban untuk suatu
periode waktu atau masa tertentu, misalnya sebulan atau
setahun. Dengan kata lain, laporan ini menunjukkan hasil usaha
atau kinerja perusahaan pada kurun waktu tertentu.
Menurut Djarwanto (2001), laporan laba rugi
memperlihatkan hasil yang diperoleh dari penjualan barang atau
jasa dan ongkos yang timbul dalam proses pencapaian hasil
tersebut. Laporan ini juga memperlihatkan adanya pendapatan 
bersih atau kerugian bersih sebagai hasil dari operasi perushaan
selama periode tertentu.

Tidak ada komentar: