a. Memenuhi kebutuhan sosial dan psikologis. Dengan komunikasi
inetrpersonal, kita bisa memenuhi kebutuhan sosial atau psikologis kita;
b. Mengembangkan kesadaran diri. Melalui komunikasi interpersonal akan
terbiasa mengembangkan diri;
c. Matang akan konvensi sosial. Melalui komunikasi interpersonal kita
tunduk atau menentang konvensi sosial;
d. Konsistensi hubungan dengan orang lain. Melalui komunikasi
interpersonal kita menetapkan hubungan kita. Kita berhubungan dengan
orang lain, melalui pengalaman dengan mereka, dan melalui percakapan–
percakapan bersama mereka;
e. Mendapatkan informasi yang banyak. Melalui komunikasi interpersonal,
kita juga akan memperoleh informasi yang lebih. Informasi yang akurat
17
dan tepat waktu merupakan kunci untuk membuat keputusan yang
efektif;
f. Bisa mempengaruhi atau dipengaruhi orang lain
Tidak ada komentar:
Posting Komentar