Jumat, 16 Juni 2023

Tujuan Manajemen Pendidikan

Secara umum tujuan Manajemen pendidikan dalam proses pembelajaran adalah untuk menyusun suatu sistem pengelolaan yang meliputi:1)Administrasi dan organisasi kurikulum.2)Pengelolaan dan ketenagaan.3)Pengelolaan sarana dan prasarana.4)Pengelolaan pembiayaan.5)Pengelolaan media pendidikan.6)Pengelolaan hubungan dengan masyarakat, yang manajemen keterlaksanaan proses pembelajaran yang relevan, efektif dan efisien yang menunjang tercapainya tujuan pendidikan

Tidak ada komentar: