Budaya
organisasi (Robbbins 2005) merupakan suatu sistem dari makna/arti bersama yang
dianut oleh para anggotanya yang membedakan organisasi dari organisasi lainnya,
menurut Werther (1996) adalah produk dari semua fitur/karakteristik organisasi,
para anggotanya, kesuksesan dan kegagalannya; Sedangkan menurut Kreitner & Kinicki
(2007) budaya organisasi adalah nilai dan keyakinan bersama yang mendasari
identitas organisasi;
Tingkat organisasional, budaya merupakan
seperangkat asumsi-asumsi, keyakinan-keyakinan, nilai-nilai dan persepsi yang
dimiliki betsama oleh anggota kelompok daam suatu organisasi, yang membentuk
dan mempengaruhi sikap, perilaku, serta petunjuk dalam membentuk dan mempengaruhi
sikap, perilaku, serta petunjuk dalam memecahkan masalah (Gibson, Ivanicevic
& Donelly, 2009) ; Menurut Fred Luthans (2007) budaya organisasi adalah
tata nilai & norma yang menuntun perilaku jajaran organisasi. Menurut
Schein (2002), budaya organisasi merupakan suatu pola asumsi dasar yang dianut
bersama oleh anggota organisasi dalam menyelesaikan masalah adaptasi eksternal
dan integrasi internal.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar