Sabtu, 24 Agustus 2019

Penempatan Berita (skripsi dan tesis)


Penempatan berita menurut Eriyanto (2013: 226), didefinisikan sebagai dimana letak berita dalam halaman surat kabar yaitu:
1. Headline/Berita Utama. Posisi atau letak berita berada di halaman depan dan berada di posisi utama (headline). Headline umumnya ditulis dengan huruf lebih besar di bagian depan surat kabar dan panjang berita lebih besar.
2. Halaman Depan, tidak headline. Posisi atau letak berita di halaman depan tetapi tidak berada di posisi berita utama (headline)
3. Halaman Belakang. Berita ditempatkan di halaman belakang surat kabar. Misalnya, jika surat kabar terdiri dari 24 halaman, beita ditempatkan di halaman
4. Halaman Dalam. Posisi/letak berita di halaman dalam surat surat kabar (di luar halaman 1 dan halaman belakang surat kabar)
5. Halaman Khusus (Suplemen). Posisi/letak berita di halaman khusus (Suplemen) surat kabar. Ini adalah halaman khusus yang disediakan oleh surat kabar dalam liputan

Tidak ada komentar: